Bunda PAUD Aceh Berikan Edukasi Guru TK

- Redaksi

Rabu, 26 Juli 2023 - 20:41 WIB

5229 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ara News-Blangkejeren- Sambangi Negeri Seribu Bukit Gayo Lues,  Bunda PAUD  Aceh Ayu Candra Febiola Nazwa memberikan edukasi kepada guru PAUD dan TK Negeri di Kecamatan  Kuta Panjang  Rabu 26/07/23

Pada kunjungan tersebut Ayu  Candra didampingi  Plt.  Wakil Ketua PKK Gayo Lues Ny. Jata. Plt. Sekda Gayo Lues Jata. SE. MM . serta jajaran  kepala SKPK Gayo Lues

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ayu mengatakan satuan pendidikan memiliki tanggung jawab untuk membangun enam fondasi pendidikan.  6 kemampuan fondasi tersebut terdiri dari 1. Mengenal nilai agama dan budi pekerti, 2. Keterampilan sosial dan bahasa, 3. Kematangan emosi  yang cukup, 4. Pemaknaan terhadap belajar yang positif, 5. Keterampilan motorik dan perawatan diri yang memadai,  6. Kematangan yang kognitif.

Ayu menyebutkan memberikan pelajaran untuk anak TK dengan sistem yang efektif dan menyenangkan sangat diperlukan untuk membantu tumbuh kembang anak. Anak-anak usia TK biasanya memiliki pemikiran yang unik dan berbeda-beda setiap anak. Untuk mempelajari hal di sekitarnya, mereka biasanya mempunyai cara tersendiri.

“Anak usia TK termasuk anak dalam masa pertumbuhan dan perkembangan, sehingga orang tua harus memaksimalkan pembelajaran anak. Sifat anak TK sangat aktif sekali dengan hal-hal yang bersifat baru”. Terang Ayu

Selain itu kedatangan Ayu ke Gayo Lues untuk memastikan transisi dari PAUD ke SD menyenangkan, tidak ada tekanan, tidak ada baca tulis hitung, membiarkan  mereka beradabtasi dengan baik pada lingkungan sekolah pada teman sekelasnya. Bagaiamana menggambar dengan senang, mengarang, menulis dengan senang, mengarangn lagu dengan senang.

Ayu berpesan kepada pengurus TK Negeri 1 Kutapanjang untuk melengkapi fasilitas yang belum ada, yang ada tapi belum memadai. (A. Diba)

 

Berita Terkait

Bupati Minta Muzakir Perioritaskan Jalan Gayo Lues-Aceh Tamiang.
Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Gayo Lues H Saidi B. S.Ag. MA. Mengucapkan. Selamat atas Pelantikan Bupati Lues dan Wakil Gayo Lues. Priode 2025 – 2030. SUHAIDI. S. PD. – H. MILIKI, SE. M. AP
BANK ACEH CABANG BLANGKEJEREN. Mengucapkan. Selamat atas Pelantikan Bupati Lues dan Wakil Gayo Lues. Priode 2025 – 2030. SUHAIDI. S. P-H. MALIK, SE. M. AP.
PT. KENCANA HIJAU BINA LESTARI. Mengucapkan. Selamat atas Pelantikan Bupati Dan Wakil Gayo Lues. Priode 2025-2030. SUHAIDI. S. PD-H. MALIKI. SE. M. AP
PT. GAYO MINERAL RESOURCES Mengucapkan SELAMAT DAN SUKSES. Bupati dan Wakil Bupati Gayo Lues. Priode 2025-2030
H.Jata , Jadikan Peringatan Isra mi’raj Mempertebal Ke Imanan Dan Ketaqwaan.
Pj. Bupati Gayo Lues Lounching Ngaji di sekolah
Air irigasi Desa Gele Pindah Ke jalan Negara Blangkejeren Kutacane .

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 19:51 WIB

Inspektorat Gayo Lues Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan Suhaidi,S.Pd, M.Si – H.Maliki,SE, M.AP Sebagai Bupati & Wakil Gayo Lues Masa Jabatan 2025-2030

Sabtu, 15 Februari 2025 - 13:19 WIB

Dinas Perindustrian dan ESDM Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan Suhaidi,S.Pd, M.Si – H.Maliki,SE, M.AP Sebagai Bupati & Wakil Gayo Lues Masa Jabatan 2025-2030

Sabtu, 15 Februari 2025 - 13:17 WIB

Partai Demokrat Gayo Lues Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan Suhaidi,S.Pd, M.Si – H.Maliki,SE, M.AP Sebagai Bupati & Wakil Gayo Lues Masa Jabatan 2025-2030

Sabtu, 15 Februari 2025 - 13:16 WIB

Kemenag Kabupaten Gayo Lues Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan Suhaidi,S.Pd, M.Si – H.Maliki,SE, M.AP Sebagai Bupati & Wakil Gayo Lues Masa Jabatan 2025-2030

Sabtu, 15 Februari 2025 - 13:15 WIB

Pondok Pesanteren Terpadu Bunaya Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan Suhaidi,S.Pd, M.Si – H.Maliki,SE, M.AP Sebagai Bupati & Wakil Gayo Lues Masa Jabatan 2025-2030

Sabtu, 15 Februari 2025 - 13:14 WIB

BPBD Gayo Lues Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan Suhaidi,S.Pd, M.Si – H.Maliki,SE, M.AP Sebagai Bupati & Wakil Gayo Lues Masa Jabatan 2025-2030

Sabtu, 15 Februari 2025 - 13:13 WIB

DPD BKPRMI Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan Suhaidi,S.Pd, M.Si – H.Maliki,SE, M.AP Sebagai Bupati & Wakil Gayo Lues Masa Jabatan 2025-2030

Sabtu, 15 Februari 2025 - 13:12 WIB

KIP Gayo Lues Mengucapkan Selamat Dan Sukses Atas Pelantikan Suhaidi,S.Pd, M.Si – H.Maliki,SE, M.AP Sebagai Bupati & Wakil Gayo Lues Masa Jabatan 2025-2030

Berita Terbaru